Rabu, 16 November 2016

Permendikbud No. 24 Tahun 2016 Tentang KI dan KD Pelajaran Pada Kurikulum 2013


Dengan berlakunya Permendikbud No.24 Tahun 2016, maka ketentuan yang mengatur tentang Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, Muatan Pembelajaran dalam Struktur Kurikulum, Silabus, Pedoman Mata Pelajaran, dan Pembelajaran Tematik Terpadu sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 57 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah, Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 59 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah, dan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 60 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan, dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

Untuk mengetahui lebih lengkap isi dari Permendikbud No.24 Tahun 2016 beserta salinan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 24 Tahun 2016 yang memuat 59 lampiran KI dan KD Mata Pelajaran pada Kurikulum 2013 silahkan unduh link di bawah, terima kasih.

Unduh:
2. Lampiran Permendikbud No.24 Tahun 2016 Tentang TentangKI dan KD Pelajaran Pada Kurikulum 2013
Load comments